5 Tips Membeli Mobil Bekas Dengan Minim Budget
Mobil bekas atau seken merupakan pilihan alternative untuk mereka yang ingin memiliki mobil dengan minim budget. Tidak sedikit orang yang mengeluhkan dengan kondisi yang mereka peroleh ketika membeli mobil bekas. Namun, tidak semua orang yang mengalami hal serupa. Ada juga yang merasa puas dengan membeli mobil bekas dimana mobil bekas yang mereka beli terasa nyaman meskipun telah berusia lama. Tentunya sebelum memutuskan untuk membeli mobil bekas, kalian harus ketahui 5 tips membeli mobil bekas berikut ini. Periksa Kelengkapan Dokumen Mobil Tentunya hal ini menjadi hal utama yang harus kalian tanyakan kepada pihak penjual ketika kalian memutuskan untuk membeli mobil bekas. Setiap mobil pastinya memiliki kelengkapanRead More →